Learn the alchemy true human being (insan kamil) know. The moment you accept what troubles you’ve been given, the door will open.
- Jalaluddin Rumi
- Jalaluddin Rumi
"(Yaitu) orang-orang yang mengingat Allah sambil berdiri atau duduk atau dalam keadaan berbaring dan mereka memikirkan tentang penciptaan langit dan bumi seraya berkata, Tuhan kami, tiadalah Engkau menciptakan semua ini dengan sia-sia..."
(QS Ali Imran : 191)
(QS Ali Imran : 191)
Hamba Allah yang sejati (insan kamil) dimudahkan mengalir hatinya bersama alunan takdir yang Dia turunkan. Hatinya tidak berontak. Ia telah menjadi hamba Sang Waktu.
Tangga awalnya adalah "menerima", sesulit apapun itu, sebingung apapun itu dan walau kita belum paham mengapa. Terima dulu dengan ijab qabul yang baik. Lalu tinggal tunggu saatnya, maka jalan keluar yang baik akan terbuka.
Dan bersabarlah dalam menunggu ketetapan Tuhanmu, maka sesungguhnya kamu berada dalam penglihatan Kami.” (QS. ath-Thur: 48)
No comments:
Post a Comment